Meningkatkan Iklim Akademik dan Riset di Kalangan Dosen Melalui Pelatihan Penulisan Proposal Penelitian dan Pengabdian

Penulis

  • Sri Kustriyanti Sekolah Tinggi Teknologi STIKMA Internasional, Indonesia Author
  • Mojibur Rohman Universitas Islam Raden Rahmat, Indonesia Author

Kata Kunci:

Pelatihan Proposal, Dosen Perguruan Tinggi, Penelitian dan pengabdian, Budaya akademik

Abstrak

Peningkatan iklim akademik dan riset di lingkungan perguruan tinggi menjadi faktor penting dalam pengembangan kualitas dosen dan institusi untuk mendukung reputasi kampus. Sebagian besar dosen di kampus swasta belum memiliki kemampuan yang mumpuni dalam pelaksanaan riset ataupun kegiatan pengabdian masyarakat. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kapasitas dosen dalam menyusun proposal yang kompetitif sesuai standar hibah penelitian dan pengabdian. Kegiatan pelatihan diselenggarakan pada April 2025 di STT Stikma Internasional Malang, dengan melibatkan 20 dosen sebagai peserta. Pemateri dalam kegiatan ini adalah Dr. Mojibur Rohman, M.Pd, dosen dari Prodi Teknik Mesin UNIRA Malang. Metode yang digunakan meliputi presentasi, diskusi, dan pendampingan intensif. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta terkait sistematika proposal dan peluang pendanaan. Artikel ini memberikan rekomendasi agar kegiatan serupa dilakukan secara berkala untuk membangun budaya akademik yang kuat. 

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Biografi Penulis

  • Sri Kustriyanti, Sekolah Tinggi Teknologi STIKMA Internasional, Indonesia

    -

  • Mojibur Rohman, Universitas Islam Raden Rahmat, Indonesia

    -

Referensi

Adrizal, M., Mardian, R., & Sastradika, D. (2024). Menulis Karya Ilmiah melalui pembelajaran PjBL: Analisis Penggunaan Aplikasi Mendeley untuk Meningkatkan Literasi ICT. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara, 5(1), 1050-1058. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i1.2835

Agustiana, I. G. A. T., Tika, I. N., & Wibawa, I. M. C. (2018). Pelatihan Membuat Daftar Isi dan Daftar Pustaka dengan Sekali Klik Berbantuan Mendeley Bagi Para Dosen PTS dalam Menyusun Artikel dan Laporan Penelitian Se-Kabupaten Buleleng. Ngayah: Majalah Aplikasi IPTEKS, 9(1).

Alwiyah, A., Tahir, I. M., & Sayyida, S. (2016). Persepsi Dosen Terhadap Penelitian. Prosiding Univeritas Wiraraja, 257-269.

Aprianto, D. A., Sayuti, A., Gunalan, S., & Pamungkas, B. A. (2023). Pelatihan pembuatan sitasi dan daftar pustaka via aplikasi Mendeley. Jurnal Mengabdi Dari Hati, 2(1), 09-22.

Astakoni, I. M. P. (2021). Pengenalan Dan Pelatihan Pemanfaatan Mendeley Desktop Untuk Kalangan Akademik Dalam Membuat Citasi Karya Ilmiah. ABDI MASSA: Jurnal Pengabdian Nasional (e-ISSN: 2797-0493), 1(04), 13-22.

Azhari, A., Mukhlis, M., Musrizal, M., & Syahrin, A. (2025). Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Berbasis Hibah. Aceh Journal of Community Engagement (AJCE), 1(1), 1-5. https://doi.org/10.51179/ajce.v1i1.3266

Hamdani, I. M., Karman, A., Hamdani, U. Z., Adhalia, N. F., & Julyaningsih, A. H. (2025). Bimtek Penggunaan Aplikasi Mendeley dalam Mengelola Rujukan Karya Ilmiah. Madaniya, 6(1), 538-546. https://doi.org/10.51179/ajce.v1i1.3266

Hasibuan, A., Siregar, W. V., Hilmi, H., Daud, M., Ichsan, I., Andian, A., & Sari, D. M. (2024). Peningkatan Kompetensi Dosen dalam Penulisan Proposal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Lingkungan Politeknik Aceh. Jurnal Solusi Masyarakat Dikara, 4(1), 26-29. https://doi.org/10.5281/zenodo.12351022

Kaleka, M. B. U., Doa, H., Ilyas, I., Ngapa, Y. S. D., Astro, R. B., & Ika, Y. E. (2022). Pelatihan penyusunan proposal penelitian tindakan kelas untuk meningkatkan kompetensi profesional Guru MTs Negeri 3 Ende. Jurnal Pengabdian UNDIKMA, 3(2), 342-347. https://doi.org/10.33394/jpu.v3i2.5315

Safaruddin, S., Juhaeni, J., Salsabila, Z. P., Salehudin, M., & Risnawati, R. (2022). Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Menggunakan Manajemen Referensi Menggunakan Software Mendeley. Jurnal Inovasi Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 172-179. https://doi.org/10.53621/jippmas.v2i2.134

Sitompul, P., Tarigan, M. I., & Tarigan, I. (2024). Peningkatan pengetahuan dan keterampilan dosen melalui pelatihan penulisan proposal penelitian dosen bersama. Kaizen: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 44-54.

Soejoto, A., Fitrayati, D., Ghofur, M. A., Sholikhah, N., & Prakoso, A. F. (2017). Pelatihan penulisan proposal penelitian tindakan kelas (PTK). Jurnal Abdi: Media pengabdian kepada masyarakat, 2(2), 51-59. https://doi.org/10.26740/ja.v2n2.p51-59

Wicaksono, A., Saefullah, A., Candra, H., & Tahang, M. (2024). Penggunaan Platform Akademik Untuk Meningkatkan Publikasi Karya Ilmiah; Evaluasi Kinerja Dosen STIE Ganesha. Harmoni Pendidikan: Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(2), 135-146. https://doi.org/10.62383/hardik.v1i2.195

Zulkifli, L., Syafruddin, S., Gunawan, G., Doyan, A., & Hikmawati, H. (2019). Pelatihan Penulisan Proposal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat Skim Kompetitif Nasional Bagi Dosen Fkip Universitas Mataram. Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, 2(4). https://doi.org/10.29303/jppm.v2i4.1527

Unduhan

Diterbitkan

2025-06-07

Cara Mengutip

Meningkatkan Iklim Akademik dan Riset di Kalangan Dosen Melalui Pelatihan Penulisan Proposal Penelitian dan Pengabdian. (2025). Jurnal Abdimas Nusantara (JANUR), 1(1), 10-17. https://nusantara-journal.com/index.php/janur/article/view/6